Enam kata paling penting: “Aku mengaku bahwa aku membuat kesalahan.” Lima kata paling penting: “Engkau telah bekerja dengan baik.” Empat kata paling penting: “Bagaimana pendapat dari kamu?” Tiga kata paling penting: “Jika engkau berkenan.” Dua kata paling penting: “Terima kasih.” Satu kata paling penting: “Kita.”
Read more