Archive

Category Archives for "Motivasi"

Kekuatan Memberi

Ada seorang saudagar yang terkenal baik hati dan sering memberi bantuan kepada sanak saudara atau teman yang datang meminta tolong kepadanya. Suatu hari, si saudagar sedang mengalami kesulitan, seakan menghadapi jalan buntu dan merasa perlu bantuan orang lain. Maka dia pun mendatangi teman dan saudara yang dulu pernah dibantunya. Tetapi ternyata, tidak ada satupun dari […]

Read more

sex movies
white amateur gets railed. porn videos sexy men lucky for him he met the bukkake folks and got what he.
xnxx hindi

Vitamin Sea

Ada seorang anak muda yang baru saja menyelesaikan kuliahnya di sebuah perguruan tinggi. Tanpa pengalaman, berbekal ijazah dan impian yang besar, dia mulai menapakkan langkah, mencoba terjun ke masyarakat dengan mencari pekerjaan. Dia mengirim banyak surat lamaran kerja ke berbagai perusahaan. Sayang, harapannya tak sesuai kenyataan. Penolakan demi penolakan justru diterimanya. Tapi, saat diterima pun, […]

Read more

Musuh Terbesar dalam Meraih Mimpi

“The only limit to our realization of tomorrow will be our doubts of today. Let us move forward with strong and active faith” – Franklin Roosevelt Keragu-raguan adalah musuh utama dari kesuksesan. Seringkali sebagai manusia kita merasa biasa-biasa saja karena tidak berhasil menjelaskan keragu-raguan di dalam pikiran kita. Untuk menjadi seorang juara, kita perlu membiasakan […]

Read more
2

Tak Ada Makan Siang Gratis

Di siang hari yang cerah, tampak seorang ibu di depan pintu rumahnya kedatangan seorang pengemis muda. Ia tampak berpakaian lusuh, berbadan dekil, dan sebelah tangannya kurang lengkap. Si pemuda berkata sopan, “Ibu yang baik, bolehkah saya minta sedikit makanan dan minuman, saya dari pagi belum makan. Tolong beri sedekah makanan pada orang seperti saya, Bu.” […]

Read more

Memaafkan Membuat Anda Menjadi Pribadi yang Semakin Kuat

“The weak can never forgive. Forgiveness is the attribute of the strong.” Mahatma Gandhi Sikap memaafkan orang-orang yang pernah bersalah pada kita adalah sikap yang dimiliki oleh orang-orang yang berkarakter kuat.  Tindakan memaafkan adalah sebuah tindakan dari seseorang untuk melupakan kesalahan orang lain.  Dengan memaafkan, kita telah meringankan pikiran, tenaga, dan waktu kita.  Dendam atau […]

Read more
1

Cara Memiliki Suami Kaya Raya

Di suatu waktu ada seorang gadis cantik yang berdoa agar memiliki suami seorang putra tunggal dari keluarga kaya. Dengan harapan sederhana, biar menemukan surga di masa muda. Entah dari mana datangnya kekuatan, doanya dikabulkan. Ia memang dinikahi oleh seorang pemuda gagah anak tunggal keluarga yang sangat kaya. Sayangnya, surga yang didambakan wanita cantik ini tidak […]

Read more

Menyembuhkan Masa Lalu

Satu saat kita merasa dicintai, dan di saat yang lain tiba-tiba kita takut memercayai cinta. Kenangan buruk akibat penolakan mulai muncul apabila kita dihadapkan pada keharusan untuk memercayai cinta pasangan kita. Perasaan-perasaan yang mungkin tidak bisa kita ungkapkan di masa lalu mendadak datang membanjir ketika kita merasa aman untuk merasakannya. Cinta mencairkan perasaan-perasaan yang terpendam, […]

Read more

Maafkan Dia

Suatu hari saat pulang dari sekolah, tingkah si bungsu tiba-tiba menjadi pendiam, murung, dan lesu. Sang ibu, walaupun sedikit khawatir tapi tahu bahwa tidak lama kemudian anaknya pasti akan bercerita kepadanya. Benar saja. Malam hari saat sekeluarga bersantai, si bungsu menghampiri ibunya dengan gontai dan berkata, ”Bu, tadi di sekolah aku dipanggil oleh pak guru […]

Read more
1

Menjadi Badut

Murid kelas 3 SD yang sama, mereka memiliki cita-cita yang sama pula yaitu menjadi badut. Guru dari Tiongkok pasti mencela, “Tidak mempunyai cita-cita yang luhur, anak yang tidak bisa dibina!”  Sedangkan guru dari Barat akan bilang, “Semoga kamu membawakan kecerian bagi seluruh dunia.”  Terkadang orang yang lebih tua, bukan hanya lebih banyak menuntut daripada memberi […]

Read more

Gadis Kecil dan Kotak Emas

Di sebuah keluarga miskin, seorang ayah tampak kesal pada Irene, anak perempuannya yang berusia sembilan tahun. Irene baru saja menghabiskan uang untuk membeli kertas kado emas untuk membungkus sekotak kado. Keesokan harinya, anak perempuan itu memberikan kado itu sebagai hadiah ulang tahun pada sang Ayah. “Ini untuk ayah,” kata Irene. Sang ayah tak jadi marah. […]

Read more

Kerang Kecil di Lepas Pantai

Di sebuah lepas pantai, beberapa ekor kerang kecil sedang bermain-main diterjang ombak pantai yang terlihat tenang. Namun, dalam sebuah sapuan ombak yang tiba-tiba datang, satu buah kerang tiba-tiba menjerit kesakitan. Rupanya, ombak yang menerjangnya membawa pasir laut yang tajam masuk ke dalam tubuh di cangkangnya. Kerang kecil itu pun mengadu pada ibunya. Sambil terus menangis, […]

Read more

Jangan Membuang Berlian

Menyakiti orang-orang yang selama ini baik dan tulus kepadamu, pada akhirnya hanya akan menyakiti dirimu sendiri lebih dalam. Saat kamu sadar ada orang yang baik dan tulus kepadamu, saat itu juga kamu sadar mereka langka. Kamu pun mulai kehilangan mereka, karena sudah menyepelekan keberadaan mereka. Jangan membuang beberapa berlian yang sudah ada di tangan, hanya […]

Read more
4

Sakit Hati Membuatmu Tangguh

Hal-hal buruk memang bisa terjadi saat kita mulai dekat dengan orang lain. Kecewa, sakit hati, patah hati, kehilangan, bahkan mungkin kamu pernah mengalami semuanya.  Kamu mulai peduli yang teramat sangat, lalu mereka pergi. Episode mereka habis dalam hidupmu. Mereka menghilang begitu saja seperti gelembung sabun. Sakit hati dan kehilangan, akan membuatmu mulai merasa tersesat, terjebak […]

Read more

Meredam Ego

Suatu hari, di sebuah negeri, seorang pemimpin hendak memberikan penghargaan kepada keluarga yang bisa dijadikan teladan di wilayahnya. Karena itu, ia mengutus pejabatnya untuk mencari siapa-siapa saja keluarga yang layak mendapat penghargaan tersebut. Sang pejabat pun segera menunaikan tugasnya, mendatangi satu per satu keluarga yang dianggap layak mendapatkan kehormatan tersebut. Salah satunya, kelurga terpandang tinggal […]

Read more

Menemukan Uang Koin Di Jalan

Seorang lelaki keluar dari pekarangan rumahnya, berjalan tak tentu arah dengan rasa putus asa. Sudah cukup lama ia menganggur. Kondisi finansial keluarganya morat-marit. Sementara para tetangganya sibuk memenuhi rumah dengan barang-barang mewah, ia masih bergelut memikirkan cara memenuhi kebutuhan pokok keluarganya sandang dan pangan. Anak-anaknya sudah lama tak dibelikan pakaian, istrinya sering marah-marah karena tak […]

Read more

Katakan Kepadanya

Di tengah-tengah persoalan kehidupan perkawinan; Meskipun ada pekerjaan yang berat dan kesulitan-kesulitan dalam bidang pekerjaan; Kalau kamu menghargai istri kamu yang manis; Katakan kepadanya. Dahulu kamu merasa sangat bahagia. Bila ada kesempatan mencium istrimu, sekarang pun tidak salah kamu mencium dia sering kali; Katakan kepadanya. Jangan bersikap seolah-olah masa mudanya telah berlalu.. Seakan-akan menyenangkan hatinya […]

Read more
1

Melukis Tangga

Seorang anak mendapat tugas dari sekolahnya untuk melukis tangga. Anak tersebut bekerja keras untuk membuat lukisan tersebut. Ia sangat hati-hati agar kertasnya tetap bersih dan bagus. Namun tanpa sengaja ia menitikkan tinta tepat ditengah gambar. Waktu sudah larut malam dan tidak mungkin untuk menggambar ulang. Ia pun putus asa dan menangis. Sang Ayah yang mendengar […]

Read more
3

Membeli Kebahagiaan

Uang benar-benar tidak bisa membeli kebahagiaan. Orang kaya belum tentu bahagia, sebaliknya orang miskin belum tentu menderita. Korelasi yang keliru antara uang dan kebahagiaan ini dapat menyebabkan beberapa orang berjuang mendapatkan penghasilan yang lebih tinggi, berharap lebih banyak uang akan membawa lebih banyak kepuasan dalam hidup. Ironisnya, perjuangan ini bisa datang dengan mengorbankan kebahagiaan saat […]

Read more
1

Jiwa Besar, Berkah Besar

Alkisah, seorang anak yang mengalami cacat tubuh dari lahir, kondisi fisiknya sejak kecil hingga saat berusia 15 tahun ini, sangatlah lemah. Berjalan pun harus menggunakan penyangga tubuh bahkan kursi roda selalu dipersiapkan di sekitarnya bila tubuhnya tidak lagi memiliki kekuatan untuk melakukan aktivitas. Walaupun begitu, si pemuda kecil itu tidak pernah menampakkan raut muka yang […]

Read more
2

Laut Ini Penuh Marabahaya

Seorang pemuda kehilangan sepatunya di laut, lalu dia menulis di pinggir pantai: “LAUT INI MALING” Tak lama datanglah nelayan yang membawa hasil tangkapan ikan begitu banyak, lalu dia menulis di pantai: “LAUT INI BAIK HATI” Seorang pemuda tenggelam di lautan lalu ibunya menulis di pantai, “LAUT INI PEMBUNUH” Tak lama datanglah seorang lelaki yang menemukan […]

Read more